Pengaruh pemberian terapi murattal al-qur’an dan akupresur terhadap kecemasan dan tanda-tanda vital pasien penyakit jantung di RSUD dr. Soekardjo Kota Tasikmalaya

Authors

  • Fasihulisan Fasihulisan Program Studi S2 Kesehatan Masyarakat, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kuningan
  • Mamlukah Mamlukah Program Studi S2 Kesehatan Masyarakat, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kuningan
  • Lely Wahyuniar Program Studi S2 Kesehatan Masyarakat, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kuningan
  • Dwi Nastiti Iswarawanti Program Studi S2 Kesehatan Masyarakat, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Kuningan

DOI:

https://doi.org/10.34305/jmc.v4i02.1116

Keywords:

Akupresur, Murattal al-Qur’an, Penyakit jantung

Abstract

Latar Belakang: Kecemasan yang dialami oleh penderita penyakit jantung dapat menyebabkan spasme pembuluh darah sehingga dapat menyebabkan infark miokard yang disebut dengan serangan jantung dan akan mempengaruhi penyembuhan. Metode yang dapat digunakan untuk mengontrol kecemasan adalah dengan terapi non-farmakologis diantaranya akupresur dan terapi religi murattal al-Qur’an.
Metode: Jenis penelitian ini adalah kuasi-eksperimen dengan rancangan pretest and post test design. Sebanyak 120 responden terlibat dalam penelitian ini dengan metode accidental sampling. Responden terbagi menjadi tiga kelompok (n=40), yaitu mendapatkan terapi murattal al-Qur’an, akupresur, dan kombinasi kedua metode tersebut. Variabel yang dianalisis yaitu kecemasan dan tanda-tanda vital. Analisis data menggunakan Wilcoxon test, Kruskal Wallis, dan One Way Anova.
Hasil: sistol (p=0,456), diastol (p=0,901), nadi (p=0,965), dan tingkat kecemasan (p=0,297) antara kelompok perlakuan.
Kesimpulan: Tidak terdapat perbedaan rata-rata tanda-tanda vital dan kecemasan antara kelompok perlakuan. Semua perlakuan dapat digunakan sebagai intervensi terhadap penurunan tekanan darah, nadi, dan tingkat kecemasan pasien jantung.

References

Abduliansyah, M. R. (2018). Analisa Praktik Klinik Keperawatan pada Pasien Hipertensi Primer dengan Intervensi Inovasi Terapi Kombinasi Foot Massage dan Terapi Murrotal Surah Ar Rahman terhadap Penurunan Tekanan Darah di Ruang Instalasi Gawat Darurat RSUD Abdul Wahab Sjahranie Samar. Karya Ilmiah Akhir Universitas Muhammadiyah Kalimantan Timur Samarinda, 1–45. https://dspace.umkt.ac.id/handle/463.2017/760?show=full

Adikara, R. T. S. (2015). Pelatihan Terapi Komplementer Alternatif & Akupresur untuk Dokter, Perawat, Bidan dan Umum. Asosiasi Chiropractor Dan Akupresur Seluruh Indonesia (ACASI) Cabang Bondowoso.

Azizah, C. O., Hasanah, U., Pakarti, A. T., Dharma, A. K., & Metro, W. (2021). Penerapan Teknik Relaksasi Otot Progresif Terhadap Tekanan Darah Pasien Hipertensi Implementation of Progressive Muscle Relaxation Techniques To Blood Pressure of Hypertension Patients. Jurnal Cendikia Muda, 1(4), 502–511.

Cahyani, T. D., Nursalam, N., Sudarmaji, W. P., & Priyantini, D. (2022). Teknik Relaksasi Napas Dalam Kombinasi Guided Imagery Berbasis Teori Comfort terhadap Intensitas Nyeri Pasca Bedah Sectio Caesarea. Journal of Telenursing (JOTING), 4(2), 932–940. https://doi.org/10.31539/joting.v4i2.4810

Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya. (2021). Profil Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya.

Dinkes Kota Tasikmalaya. (2018). Profil Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya.

Hajiri, F., Pujiastuti, S. E., & Siswanto, J. (2019). Terapi Murottal dengan Akupresur terhadap Tingkat Kecemasan dan Kadar Gula Darah pada Pasien dengan Penyakit Jantung Koroner. Jurnal Keperawatan Silampari, 2(2), 146–159. https://doi.org/10.31539/jks.v2i2.507

Herdiana, Y., Ta’adi, & Djamil, M. (2020). The Effectiveness of Deep Breathing Exercise and Recitation Al-Qur’an Intervention on Improving Vital Sign and Pain Level among Congestive Heart Failure (CHF) Patients. International Journal of Nursing and Health Services (IJNHS), 4(1), 9–16.

Hibatullah, F., Mardiyono, M., & Supriyadi, S. (2023). Pengaruh Akupresur dan Terapi Murottal terhadap Fatigue pada Pasien Chronic Kidney Disease yang Menjalani Hemodialisis. Health Information: Jurnal Penelitian, e1164–e1164.

Hmwe, N. T. T., Subramanian, P., Tan, L. P., & Chong, W. K. (2015). The effects of acupressure on depression, anxiety and stress in patients with hemodialysis: A randomized controlled trial. International Journal of Nursing Studies, 52(2), 509–518.

Komariah, M., Mulyana, A. M., Maulana, S., Rachmah, A. D., & Nuraeni, F. (2021). Literature Review Terkait Manfaat Terapi Akupresur Dalam Mengatasi Berbagai Masalah Kesehatan. Jurnal Medika Hutama, 2(04), 1–5.

Kumalasari, I. (2022). Efektivitas Psikoedukasi Zikir terhadap Penurunan Tekanan Darah, Kecemasan dan Depresi Postpartum Ibu Hamil di Masa Pandemi. Window of Health: Jurnal Kesehatan, 622–632.

Lestari, D. (2015). Pengaruh terapi murottal terhadap tingkat kecemasan pasien dengan penyakit jantung koroner di ruang iccu rsud dr. Soedarso pontianak. ProNers, 3(1).

Maharani, S., & Melinda, E. (2021). Implementasi Terapi Murrotal Dan Relaksasi Napas Dalam Untuk Mengatasi Masalah Nyeri Akut. Jurnal Ilmu Kedokteran Dan Kesehatan, 8(3), 255–262. https://doi.org/10.33024/jikk.v8i3.4293

Mamlukah, Kumalasari, I., & Setiadi, R. (2020). Antenatal Yoga and Murottal Al-Quran Therapy Decreasing Anxiety and Blood Pressure of Preeclampsia Risk Women. Media Kesehatan Masyarakat Indonesia, 16(4), 410–420. https://doi.org/10.30597/mkmi.v16i4.9094

Mustofa, S., Sriyono, S., & Veterini, A. S. (2023). Kontrol Edukasi Video Visual Smartphone Berbasis Selfcare terhadap Kecemasan dan Tekanan Darah Pasien Endoskopi dengan Pelayanan Anestesiologi. Journal of Telenursing (JOTING), 5(1), 190–200.

Rahmayani, M. P., Rohmatin, E., & Wulandara, Q. (2018). Pengaruh Terapi Murottal Al-Qur’an Terhadap Tingkat Stres Pada Pasien Abortus Di Rsud Dr. Soekardjo Kota Tasikmalaya Tahun 2018. Jurnal Bidan Midwife Journal, 4(2), 36–41.

Sari, R. Y., Rohmawati, R., Faizah, I., Hasina, S. N., & Putri, R. A. (2023). Pengaruh Murrotal Al-Qur’an terhadap Nyeri dan Status Hemodinamika pada Pasien Penyakit Jantung Koroner. Jurnal Keperawatan, 15(2), 481–490.

Sonjati, E., Mamlukah, M., Susianto, S., & Supratman, R. (2022). Pengaruh Terapi Dzikir Terhadap Kecemasan dan Tekanan Darah pada Ibu Hamil di Desa Pasanggrahan Baru Wilayah Kerja Puskesmas Sumedang Selatan Kabupaten Sumedang pada Era Pandemi Covid-19. 2-Trik: Tunas-Tunas Riset Kesehatan, 12(2), 141–146.

Supriyanto, D., Sukartini, T., Setiawan, P., Zamroni, A. H., & Maimuna, S. (2023). Intervensi Kombinasi Deep Breathing Exercise dan Murottal terhadap Perubahan Nyeri dan Tanda-Tanda Vital Pasien Pasca Bedah Jantung Terbuka. Journal of Telenursing (JOTING), 5(2), 2135–2142.

Wahyudi, J. T., & Romiko, R. (2023). Pengaruh Terapi SEFT dengan Pendekatan Kolcaba Comfort Theory Terhadap Skor Kelelahan Pasien Jantung. Masker Medika, 11(1), 152–158.

Wiyatno, E. R., Pujiastuti, R. S. E., Suheri, T., & Saha, D. (2017). Effect of acupressure on quality of sleep and pulse rate in patients with acute myocardial infarction. Belitung Nursing Journal, 3(4), 360–369.

Downloads

Published

2024-06-07

How to Cite

Fasihulisan, F., Mamlukah, M., Wahyuniar, L., & Iswarawanti, D. N. (2024). Pengaruh pemberian terapi murattal al-qur’an dan akupresur terhadap kecemasan dan tanda-tanda vital pasien penyakit jantung di RSUD dr. Soekardjo Kota Tasikmalaya. Journal of Midwifery Care, 4(2), 87–95. https://doi.org/10.34305/jmc.v4i02.1116
Abstract viewed = 22 times