Faktor-faktor yang berhubungan dengan motivasi perawat D3 untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang S1 keperawatan
DOI:
https://doi.org/10.34305/jikbh.v15i02.1458Keywords:
Motiivasi, perawat, pendidikan, keperawatan, asuhan keperawatanAbstract
Latar Belakang: Sesuai dengan standar profesi keperawatan sebagai pemberi asuhan keperawatan yang professional, sebagian besar perawat di RSUD Karawang dalam kondisi ini belum sesuai dengan standar yang diberlakukan oleh hasil munas PPNI (2021), yang dimana perawat wajib bergelar sarjana keperawatan.
Metode: Desain yang digunakan pada penelitian ini adalah survei analitik dengan pendekatan cross sectional. Besaran sampel yang digunakan berjumlah 90 responden dengan latar belakang perawat D3 diruang rawat inap RSUD Karawang, dengan teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner.
Hasil: Hasil analisis menggunakan Chi Square terdapat hubungan bermakna antara dukungan keluarga p : 0,032 < 0,05 dan dukungan atasan p : 0,047 < 0,05 dengan motivasi perawat D3 untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang S1 Keperawatan sebesar 53,8%.
Kesimpulan: Penelitian ini merekomendasikan agar manajemen melakukan pembenahan kebijakan terkait pemerataan perawat yang melanjutkan pendidikan serta upaya untuk memotivasi perawat dalam peningkatan kualitas sumber daya keperawatan.
Downloads
References
Elita, V., & Utomo, W. (2021). Hubungan Jabatan, Masa Kerja dan Dukungan Keluarga dengan Motivasi Perawat untuk Melanjutkan Pendidikan ke Jenjang Sarjana Keperawatan. Riau University.
Ena, Z., & Djami, S. H. (2021). Peranan Motivasi Intrinsik Dan Motivasi Ekstrinsik Terhadap Minat Personel Bhabinkamtibmas Polres Kupang Kota. Among Makarti, 13 (2), 68–77. https://doi.org/10.52353/ama.v13i2.198
Friedmen. (2010). Keperawatan Keluarga Teori Dan Praktek (3rd ed.).
Handayani, T., Pringgayuda, F., Putri, I. A., & Sari, S. A. (2023). Faktor-Faktor yang Berhubungan Dengan Motivasi Perawat D3 Melanjutkan Pendidikan ke Jenjang S1 Ilmu Keperawatan di Universitas Muhammadiyah Pringsewu Tahun 2023. Jurnal Wacana Kesehatan, 8(2), 89–95. https://doi.org/10.52822/jwk.v8i2.534
Kemenkes RI. (2019). Profil Kesehatan Indonesia 2018.
Lestari, T. (2020). Hubungan antara minat dengan motivasi mahasiswa s1 keperawatan dalam melanjutkan profesi ners di unissula semarang (pp. 66–75). Universitas Islam Sultan Agung Semarang.
Munas PPNI. (2021). Hasil Musyawarah Nasional Persatuan Perawat Nasional Indonesia.
Oktariani, M., Wicaksana, V., & Za, D. T. (2021). Motivasi Internal Perawat Dalam Menerapkan Sasaran Keselamatan Pasien (Skp) 5. Jurnal Ilmiah PANNMED (Pharmacist, Analyst, Nurse, Nutrition, Midwivery, Environment, Dentist), 16(1), 77–82.
Paramita, D. A., Arso, S. P., & Kusumawati, A. (2020). Faktor–Faktor Yang Berhubungan Dengan Motivasi Perawat Dalam Pelaporan Insiden Keselamatan Pasien Di Rumah Sakit X Kota Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 8(6), 724–730.
Purnamawati, I., Haskas, Y., & Fauzia, L. (2020). Faktor Yang Berhubungan Dengan Motivasi Perawat Di Rs Batara Siang Kab. Pangkep Untuk Melanjutkan Pendidikan S1 Keperawatan Dan Profesi Ners. Jurnal Ilmiah Kesehatan Diagnosis, 15(4), 348–353.
Qinara, A., Yulia, S., & Romiko, R. (2021). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Motivasi Perawat Untuk Melanjutkan Pendidikan Tinggi Keperawatan. JKM: Jurnal Keperawatan Merdeka, 1(1), 62–73. https://doi.org/10.36086/jkm.v1i1.985
Rahmalia, S. M., & Laeli, S. (2024). Pengaruh Lingkungan Keluarga Terhadap Perkembangan Kepribadian Anak. Karimah Tauhid, 3(9), 10007–10018.
Tarigan., F. S. (2018). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Motivasi Perawat dalam Melanjutkan Pendidikan Sarjana Keperawatan di Eka Hospital Pekanbaru. Skripsi.
Widiyono, W., Sari, N. V., & Bahri, A. S. (2021). Faktor yang Berhubungan dengan Motivasi Perawat Jenjang Vokasi dalam Melanjutkan Pendidikan ke Jenjang Sarjana Keperawatan. Jurnal Ilmu Keperawatan Indonesia (JIKI), 14(2), 1–8.
Yuliani, E. (2021). faktor yang mempengaruhi motivasi perawat melanjutkan pendidikan profesi Ners. Jurnal Ilmu Keperawatan Indonesia (JIKPI), 2(1), 1–7. https://doi.org/10.57084/jikpi.v2i1.638
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Endah Indrawati, Nita Puspita, Mutiara Citra Arofah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Jurnal Ilmu Kesehatan Bhakti Husada: Health Science Journal published under the terms of a Creative Commons Attribution 4.0 International License / CC BY 4.0 This license permits anyone to copy and redistribute this material in any form or format, compose, modify, and make derivative works of this material for any purpose, including commercial purposes, so long as they include credit to the Author of the original work.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License / CC BY 4.0