Determinan yang berhubungan dengan penggunaan KB hormonal pada wanita usia subur
DOI:
https://doi.org/10.34305/jphi.v5i01.1448Keywords:
pengguna KB hormonal, wanita usia subur, jarak kelahiran, kontrasepsi, keluargaAbstract
Latar Belakang: Keluarga berencana membantu pasangan untuk mencegah kelahiran yang tidak diinginkan, mendapatkan kelahiran yang diinginkan, dan mengatur jarak kelahiran. Pasangan melakukan KB untuk memutuskan berapa banyak anak, berapa lama, dan kapan lahir. Tujuan penelitian ini adalah mengetahui determinan yang berhubungan dengan penggunaan KB horomonal pada wanita usia subur di Kelurahan Joglo.
Metode: Jenis metode penelitian ini adalah kuantitatif dengan desain cross-sectional. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 132 wanita usia subur yang berada di Kelurahan Joglo.. Analisis data yang digunakan adalah analisis univariat dan bivariat.
Hasil: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan (p-value <0,05) antara umur (p-value =0,040), pekerjaan (p-value =0,002), pengetahuan (p-value =0,003), keterpaparan informasi (p-value <0,000), dukungan suami (p-value =0,028), dan tidak terdapat hubungan (p-value >0,05) antara pendidikan (p-value =0,490) dan Sikap (p-value =0,594).
Kesimpulan: Terdapat hubungan antara umur, pekerjaan, pengetahuan, keterpaparan informasi, dan dukungan suami terhadap penggunaan KB hormonal. Kader kesehatan wilayah Kelurahan Joglo diharapkan terus mempertahankan penyuluhan mengenai penggunaan KB sehingga pengetahuan dan keterpaparan informasi mengenai KB Homonal terus meningkat.
References
Amallia, S., & Fristika, Y. O. (2022). Pengaruh Konseling Kontrasepsi Hormonal Terhadap Pengetahuan Akseptor Keluarga Berencana. Jurnal Kebidanan : Jurnal Ilmu Kesehatan Budi Mulia, 12(2), 165–171. https://doi.org/10.35325/kebidanan.v12i2.322
Baharu, M. R., Harismayanti, & Naue, A. K. (2019). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Peminatan Kontrasepsi Pil Dan Suntik Di Wilayah Kerja Puskesmas Global Tibawa. Akademika : Jurnal Ilmiah Media Publikasi Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi, 8(1), 54. https://doi.org/10.31314/akademika.v8i1.298
Bakri, Z., Kundre, R., & Bidjuni, H. (2019). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Pemilihan Metode Kontrasepsi Pada Wanita Usia Subur Di Wilayah Kerja Puskesmas Ranotana Weru. Jurnal Keperawatan, 7(1). https://doi.org/10.35790/jkp.v7i1.22898
Feradisa, T., Kiftia, M., & Fitri, A. (2022). Hubungan Tingkat Pengetahuan dan Sikap Akseptor KB Terhadap Keaktifan Penggunaan Kontrasepsi Suntik. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Fakultas Keperawatan, 6(3).
Handayani, P., Agustina, & Maidar. (2022). Hubungan Dukungan Suami Dan Pengetahuan Dengan Penggunaan Alat Kontrasepsi Hormonal Pada Pasangan Usia Subur (PUS) Di Wilayah Kerja PUSKESMAS Sukajaya Kota Sabang Tahun 2022. Journal of Health and Medical Science, 1(4), 109–117. https://pusdikra-publishing.com/index.php/jkes/article/view/893
Herowati, D., & Sugiharto, M. (2019). Hubungan Antara Kemampuan Reproduksi, Kepemilikan Anak, Tempat Tinggal, Pendidikan Dan Status Bekerja Pada Wanita Sudah Menikah Dengan Pemakaian Kontrasepsi Hormonal Di Indonesia Tahun 2017. Buletin Penelitian Sistem Kesehatan, 22(2), 91–98. https://doi.org/10.22435/hsr.v22i2.1553
Hidayati, E., Primadani, A. K., Aprilianada, V., & Pratiwi, Y. A. (2022). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Pemilihan Metode Kontrasepsi pada Perempuan Usia Subur di Indonesia (Analisis Data SDKI 2017. Muhammadiyah Journal of Midwifery, 3(1), 18. https://doi.org/10.24853/myjm.3.1.18-28
Lestari, N., Noor, M. S., & Armanza, F. (2021). Literature Review: Hubungan Dukungan Suami dan Tenaga Kesehatan dengan Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP. Homeostasis, 4(2), 447–460. https://doi.org/10.20527/ht.v4i2.4038
Musyayadah, Z., Hidayati, I. R., & Atmadani, R. N. (2022). Hubungan Pengetahuan dan Sikap Wanita Usia Subur terhadap Pemakaian Alat Kontrasepsi Hormonal Suntik di Puskesmas Kecamatan Lowokwaru, Malang. Muhammadiyah Journal of Midwifery, 2(2), 58. https://doi.org/10.24853/myjm.2.2.58-68
Notoatmodjo, S. (2017). Pendidikan dan Perilaku Kesehatan. Rineka Cipta.
RI, K. K. (2018). Laporan Riskesdas 2018 Nasional. http://dinkes.babelprov.go.id/sites/default/files/dokumen/bank_data/20181228-laporan-riskesdas-2018-nasional-1.pdf
Rosidah, L. K. (2020). Pengaruh Tingkat Pendidikan Dan Usia Terhadap Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang Tahun 2018. Jurnal Kebidanan, 9(2). https://doi.org/10.35890/jkdh.v9i2.162
Statistik, B. P. (2021). Jumlah Pasangan Usia Subur dan Peserta KB Aktif Menurut Kabupaten Kota di Provinsi DKI Jakarta. https://jakarta.bps.go.id/indicator/30/527/1/jumlah-pasangan-usia-subur-dan-peserta-kb-aktif-menurut-kabupaten-kota-di-provinsi-dki-jakarta.html
Suasana, L., Mahriani, R., & Nengyanti, N. (2023). Sosiodemografi PUS dan Keterpaparan Informasi KB dengan Pilihan Alat Kontrasepsi KB. Jurnal Keperawatan Silampari, 6(2), 900–907. https://doi.org/10.31539/jks.v6i2.4220
Yanti, E. M., Wirastri, D., & Supiani. (2023). Edukasi Pentingnya Keluarga Berencana (KB) Dalam Meningkatkan Pengetahuan Dan Pemilihan Alat Kontrasepsi Pada Wanita Usia Subur (WUS) Di Dusun Anjani Timur Desa Anjani Kecamatan Suralaga Kabupaten Lombok Timur. Indonesian Journal of Community Dedication, 5(1), 7–12.
Yulidasari, F., Lahdimawan, A., & Rosadi, D. (2016). Hubungan Pengetahuan Ibu Dan Pekerjaan Ibu Dengan Pemilihan Kontrasepsi Suntik. Jurnal Berkala Kesehatan, 1(1). https://doi.org/10.20527/jbk.v1i1.658
Zzaqia, H., Wahyuningsih, S., & Widyati, A. (2023). Pengaruh Suntik KB 3 Bulan dengan Perubahan Siklus Menstruasi di PMB Hanifatus Zakiyah Kandang Tempus Senduro Lumajang. In Jurna Ilmiah Obsgin. https://repository.unej.ac.id/xmlui/handle/123456789/116472
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Muhamat Oktavianto Nugroho, Retno Mardhiati (Author)

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Journal of Public Health Innovation (JPHI) published under the terms of a Creative Commons Attribution 4.0 International License / CC BY 4.0 This license permits anyone to copy and redistribute this material in any form or format, compose, modify, and make derivative works of this material for any purpose, including commercial purposes, so long as they include credit to the Author of the original work.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License / CC BY 4.0